Pages

Wednesday, 9 April 2014

Rahasia Dibalik Angka / Huruf Nokia Series

Saya dulu bingung kenapa hp itu ada N series , E series, X series. Ehh,,, ternyata itu adalah kode morse, ups salah tapi kode Tipe dan Spek dari handphone nokia, wekekeke. lets, cekidot :

1. Nokia 1000 Series
Disebut juga UltraBasic Series atau bahasa dusunnya hp jadul nian. Hp ini cuma bisa nelpon dan sms. kalo fitur lain kayaknya belum ada.

2. Nokia 2000 Series
Disebut juga BasicSeries. Hp serie ini lebih naik setingkat dari Nokia 1000 series, karena umumnya sudah ada radio dan infrared. Ada juga beberapa hp yang layarnya udah berwarna, punya bluetooth, dan camera Vga
3. Nokia 3000 Series
Disebut juga Expression Series atau Hp pertengahan. Layarnya ada yang berwarna dan ada yang masih hitam putih. Kamera sudah 1-2 megapixel, dan sudah bisa memutar musik, sudah ada bluetooth. Tapi masih juga ada yang model jadul monochrome pada tipe ini.

4. Nokia 4000 Series
Nahh,, Hp Nokia jenis ini nggak ada dipasaran, karena menurut kepercayaan mereka angka 4 adalah angka pembawa sial. wekekeke ada-ada aja.


5. Nokia 5000 Series
Disebut juga Active Series, karena sering dipakai jogging sambil dengerin musik. Hp ini cikal bakal dari Hp XpressMusic, karena hape ini sudah dilengkapi Playback Music dengan speker yang sudah mantap. dan toolsnya sudah lumayan lengkap. Hp jadul monochrome juga tersedia ditipe ini.

6. Nokia 6000 Series
Disebut juga Classic Bisnis Series, karena ditujukan bagi ranah bisnis dengan bentuknya yang classic / bentuk jadul, tapi kemampuanya jangan ditanya, kecil-kecil cabe rawit, ex: Nokia 6120c yang full aplikasi. Bisa baca Office dan Pdf dan MP4. Hp jadul monochrome masih ada ditipe ini.
7. Nokia 7000 Series
Disebut juga Fashion and Experimental Series karena Hp ini hanya hp eksperimen maka banyak ditemukan kejanggalan pada hp ini alias hp mal praktek, wekekeke. Hp ini mengandalkan fashion yang menarik dan ditujukan kepada konsumen wanita. Hp jadul monochrome masih ada ditipe ini.

8. Nokia 8000 Series
Disebut juga Premium Series, tapi kayaknya lebih bagusan Pertamax. wuakakakakak,,,
Hp ini berjenis hp jadul banget, umumnya monochrome tapi dulunya hp ini harganya mahal banget.

9. Nokia 9000 Series
Disebut juga dengan Communicator series. Hp ini dulunya keliatan wahh dan tajir, tapi sekarang kayaknya biasa aja, wekekeke. Bentuknya mirip netbook mini. Memakai OS Windows phone. Seri monochrome masih ada ditipe ini.


Handphone Seri Huruf sudah bebas dari tipe monochrome.

1. C-Series
Lebih difokuskan pada fitur Camera. Jadi, seri ini mempunyai kamera yg bagus.

2. E-Series
Huruf E merupakan kata Enterprise. Orang menyebutnya ponsel kantoran, sebab lebih diutamakan untuk mengerjakan tugas kantoran. Makanya rata² ponsel ini mempunyai keypad full QWERTY. Berorientasi bisnis, fitur yang lengkap, dan sangat responsif. 

3. N-Series
Disebut juga Mobile Computer Series. Siapa yang suka nonton film semisal James Bond dan fiksi ilmiah lainnya. Yups, benar sekali, Hp canggih yang ada difilm-film itu dicoba dimasukkan ke Serie-N ini. Katanya sih, seri N ini tipe kesayangan Nokia, masa sehh. Udah kayak James bond Aje, wekekekeke.



4. X-Series
Disebut juga Multimedia Series. Merupakan singkatan dari Xpress Music. Nah pasti sudah tau kan hp apa itu, Hp Walkman, xixixixixi

5. Nokia Lumia
Adalah tipe Nokia berjenis Smartphone. Hp ini merupakan lanjutan dari nokia 9000. Memakai OS Windows phone.

6. Nokia Asha
Terakhir Adalah Nokia Asha. Hp ini ditujukan untuk jejaring sosial seperti facebook dan twiter




No comments:

Post a Comment